Sistem Penunjang Keputusan Penerimaan Karyawan Administrasi Rumah Sakit Syekh Yusuf Gowa menggunakan Metode AHP


Sidhy Adyunitra Abandika(1*);

(1) Universitas Muslim Indonesia
(*) Corresponding Author

  

Abstract


Rumah sakit adalah salah satu tempat atau sarana untuk mendapatkan pertolongan bagi pasien yang ingin dirawat. Sistem penerimaan calon karyawan baru di Rumah Sakit Syekh Yusuf Gowa saat ini masih berjalan dan dilakukan secara manual. Analytical Hierarchy Process (AHP) yaitu salah satu metode untuk membantu menyusun suatu prioritas dari berbagai pilihan dengan menggunakan berbagai kriteria. Pengimplementasian metode AHP dalam sistem pendukung keputusan penerimaan calon karyawan administrasi RS. Syekh Yusuf Gowa dapat membantu memudahkan decision maker karena menggunakan nilai berdasarkan tingkat kepentingan yang telah ditentukan oleh rumus AHP. 2. Perekrutan calon karyawan adminsistrasi RS. Syekh Yusuf Gowa dengan sistem pendukung keputusan dimulai dengan penginputan kriteria yaitu enam indikator penilaian kinerja pegawai dan alternatif yaitu nama calon karyawan lalu membandingkan kriteria dan alternatif dengan memberikan nilai yang menghasilkan perangkingan. Hasil yang didapatkan nilai tertinggi kepada Lanny Pratiwi,S.Kep dengan nilai 0,65. Sedangkan yang terendah kepada Darmawati dengan nilai 0,13.

Keywords


Rumah Sakit; Calon Karyawan; Analytical Hierarchy Proccess;

  
  

Full Text:

PDF
  

Article Metrics

Abstract view: 413 times
PDF view: 295 times
     

Digital Object Identifier

doi  https://doi.org/10.33096/busiti.v3i2.1018
  

Cite

References


Syaifullah and D. O. Soemantri, Pengukuran Kualitas Website Menggunakan Metode Webqual 4.0 (Studi Kasus: CV. Zamrud Multimedia Network), J. Rekayasa dan Manaj. Sist. Inf., vol. 2, no. 1, pp. 1925, 2016, [Online]. Available: http://dx.doi.org/10.24014/rmsi.v2i1.1689

Sukenda, Z. P. A. (2012). Sistem Pendukung Keputusan Untuk Memilih Kendaraan Bekas Dengan Menggunakan Metode Analitic Hierarchy Process (AHP). 1(2004), pp. 2931.

R. K. Setyawan, Implementasi Metode Analytical Hierarchy Process dalam Pendukung Keputusan Investasi Perumahan berdasarkan Lokasi, pp. 19, 2007.

I. Rijayana and L. Okirindho, Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Karyawan Berprestasi Berdasarkan Kinerja dengan Metode AHP, Semin. Nas. Apl. Teknol. Informasi, Tek. Inform. UII, vol. 2012, no. semnasIF, pp. 4853, 2006.

Tominanto, Rancang Bangun Sistem Informasi Pendaftaran Pasien Rawat Jalan Melalui Short Message Service (SMS) di Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Surakarta, Duta.com, vol. 2, no. April 2012, pp. 7688, 2012.

S. Rahmawati, Proses Seleksi Karyawan Baru Bagian Sales Pada PT Mitra Sukses Karya Bersama Bekasi, J. Adm. Kant., vol. 5, no. 1, pp. 99106, 2017, [Online]. Available: file:///C:/Users/ACER/Downloads/234431-proses-seleksi-karyawan-baru-bagian-sale-82be7485.pdf

R. Firmansyah, Web Klarifikasi Berita untuk Meminimalisir Penyebaran Berita Hoax, J. Inform., vol. 4, no. 2, pp. 230235, 2017.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Buletin Sistem Informasi dan Teknologi Islam (BUSITI)

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.